Movie

Band sudah, buku sudah.... berarti tinggal film...
Sampai saat ini, belum ada film lain yang bisa menggantikan posisi pertama film ini.
Yah, pasti banyak yang udah pernah menonton film hasil karya Peter Jackson ini. The Lord of The Rings trilogy. 
Diangkat dari novel karya J.R.R. Tolkien yang sangat tebaal.... dan sangat menarik. Yang pasti sangat sulit untuk mengedit bagian bagian di buku ini supaya bisa sesuai dengan durasi film. Tapi hasilnya luar biasa! 
Yah, tentu saja ada beberapa bagian yang sangat menegangkan di bukunya tapi di skip oleh Peter Jackson, tapi secara keseluruhan, film ini pantas diacungi 4 jempol!! 
Film ini dibuat untuk membantu pembaca buku Tolkien supaya dapat membayangkan lebih jelas tentang Dunia- Tengah. Film ini dibuat sebagai pelengkap bukunya. Oleh karena itu, meskipun banyak yang dipotong, film ini sangat relevan dengan bukunya dan tidak berusaha membuat cerita sendiri.




Comments

Popular posts from this blog

Siapa Bilang 'Grepe -Grepe' Itu Nggak Baik?

The Lost Chapter of The Lightning Thief

Of Writing and Flexibility